3 Cara Main Game Minecraft Android Gratis

2 min read

main game minecraft
main game minecraft
Source: wall.alphacoders.com

Mobiespion.comBanyak orang yang mencari cara main game Minecraft Android gratis dan mungkin kamu salah satunya. Nah, kamu sudah masuk pada situs yang tepat, karena di artikel kali ini akan membagikan tips bagaimana caranya, jadi simak terus artikel ini!

Minecraft merupakan games yang terbilang laris baik di versi PC atau Android. Pasalnya permainan ini memberikan kebebasan para pemainnya dalam bermain, bahkan kamu bisa membuat permainan dalam permainan, seru bukan?

3 Cara Download Minecraft di Google gratis

Cara Download Minecraft Gratis

Untuk bisa bermain Minecraft rekomendasi game multiplayer Android, kamu harus mengunduhnya dahulu di Play Store dengan membayar sekitar 109 ribu rupiah. Namun, tenang ada cara agar kamu bisa tetap bermain Minecraft tetapi gratis, penasaran bagaimana caranya? berikut ulasannya.

1. Mcpedl.org

Cara pertama yang bisa kamu coba adalah dengan mengunduh Minecraft melalaui situs Mcpdl.org. Situs ini menyediakan berbagai versi aplikasi Minecraft yang dapat kamu unduh secara gratis. Berikut cara mengunduhnya.

  • Langkah pertama kunjungi terlebih dahulu situs Mcpedl.org
  • Selanjutnya, pilih versi Minecraf yang akan kamu unduh.
  • Unduh Minecraft, dan pastikan koneksi internet kamu stabil.
  • Setelah proses unduh selesai tinggal instal game Minecraft di Ponselmu.

2. Aptoide

Aptoide merupakan situs penyedia games. Sama seperti Play Store ada banyak games yang disediakan, tetapi bedanya semua games di situs ini gratis. Kamu juga dapat mengunduh Minecraft secara gratis di situs ini, berikut caranya.

  • Langkah pertama buka terlebih dahulu situs Aptoide yaitu id.aptoide.com.
  • Selanjutnya search Minecraft di kolom pencarian.
  • Setelah ketemu, selanjutnya tinggal unduh Minecraft.
  • Tunggu beberapa saat hingga proses unduh selesai, dan instal di ponselmu.

3. Apktoy.com

Apktoy merupakan situs penyedia berbagai jenis games, mulai dari games berbayar yang jadi gratis hingga berbagai games mod yang tidak bisa kamu temui di Play Store. Nah, berikut cara main game Minecraft gratis yang bisa kamu coba.

  • Langkah pertama kunjungi terlebih dahulu situs apktoy.com.
  • Selanjutnya, di kolom pencarian search kata kunci Minecraft lalu enter.
  • Setelah itu, kamu tinggal unduh aplikasi Minecraft.
  • Tunggu hingga proses unduh selesai lalu instal.

Cara Main Game Minecraft Bagi Pemula

main game minecraft
Source: Minecraft.wikifendom.com

Nah, itu tadi beberapa cara main game Minecraft secara gratis yang bisa kamu coba. Setelah mengunduhnya kamu sudah bisa memainkan permainan satu ini. Lalu apakah kamu sudah tahu bagaimana cara bermain games Minecraft, jika belum simak terus artikel ini!

1. Memilih Mode Main Game Minecraft

Cara bermain yang pertama adalah kamu, perlu memilih mode permainan yang akan kamu mainkan. Nah, di permainan Minecraft terdapat dua mode permainan yaitu mode Creative yang membebaskan kamu berkreasi hingga mode permainan survival.

2. Mencari Bahan Baku Crafting

Jika kamu bermain mode survival, maka hal pertama yang harus kamu lakukan adalah mencari sumber daya untuk crafting mulai dari kayu dengan menghancurkan pepohonan hingga mencari batu dan juga tanah. Kumpulkan kayu sebanyak-banyaknya.

3. Main Game Minecraft dengan Membuat Perlengkapan 

Setelah bahan baku crafting terkumpul maka selanjutnya adalah kamu perlu membuat perlengkapan untuk menunjang keberlangsungan hidupmu dalam metode survival. Kamu bisa membuat berbagai perlengkapan mulai dari Crafting Table dan perlengkapan lainnya.

4. Membuat Rumah

Ketika perlengkapan sudah memadai, maka buatlah rumah untuk berteduh dan terhindar dari serangan zombie atau monster lainnya di malam hari. Kamu bisa membuat rumah sederhana dulu entah dari tanah atau kayu, setidaknya kamu bisa berteduh dan terhindar dari serangan monster.

5. Mencari Sumber Makanan

Untuk bisa bertahan hidup, kamu perlu mencari sumber makanan. Nah, di games Minecraft mode survival kamu perlu mencari sumber makanan untuk bisa bertahan hidup. Kamu bisa mencari makanan dengan membunuh domba, sapi, dan ayam.

6. Main Game Minecraft Bertani 

Tentunya, kamu tidak bisa terus bergantung dengan memburu saja. Nah, kamu bisa bertani dengan bertani atau juga beternak. Dengan demikian, kamu tidak perlu lagi memburu untuk mencari sumber makanan.

Nah, itu tadi cara main game Minecraft Android gratis beserta juga cara bermain Minecraft untuk pemula. Dari berbagai cara main gratis di atas, kira-kira kamu mau mencoba cara yang mana dulu? Tulis di kolom komentar!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tertekno We would like to show you notifications for the latest news and updates.
Dismiss
Allow Notifications